Ekonomi

Pertanyaan

Coba sebutkan pasar kerja biasa!

1 Jawaban

  • Pasar tenaga kerja biasa (secondary labour market) adalah pasar tenaga kerja yang memiliki ciri-ciri, sebagai berikut:
    1) terjadi pada lingkungan perusahaan kecil,
    2) manajemen perusahaan kurang baik,
    3) tingkat pendidikan dan keterampilan yang dibutuhkan rendah,
    4) gaji dan upah rendah,
    5) jaminan sosial kurang baik,
    6) disiplin pegawai rendah,
    7) sering terjadi perpindahan pegawai.

Pertanyaan Lainnya