IPS

Pertanyaan

jelaskan 3 jenis surat dalam perdagangan?

1 Jawaban

  • surat niaga atau surat dagang adalah surat yang ditulis untuk kepentingan bisnis atau perdagangan.
    Berikut ini merupakan berbagai jenis surat niaga yang biasa digunakan dalam kepentingan bisnis , antara lain:
    a. Surat perjanjian jual beli
    b. Surat penawaran
    c. Surat permintaan
    d. Surat pesanan
    e. Surat penghantar pengiriman barang
    f. Surat pemberitahuan penerimaan barang
    g. Surat pengiriman pembayaran
    h. Surat pengakuan penerimaan pembayaran , dan lain sebagai nya.

Pertanyaan Lainnya