Sebutkan tahapan kultur jaringan!
Biologi
rismaafria0304
Pertanyaan
Sebutkan tahapan kultur jaringan!
1 Jawaban
-
1. Jawaban andri440
sarana
persiapan alat kulturasi seperti, pinset, blade, handmas, masker, laf, petridisk, breaker glass, bunsen, alkohol, aquadest, erlenmayer/botol kaca bening,
Step 1
pembuatan media kultur cair maupun padat tergantung dari jenis tanaman dan objek proyek, setalah jadi kemudian
pengambilan mata tunas atau x plan, disterilkan mengunakan klorok, di cuci di aquadest, disterilkan lagi dengan alkohoh, ulangi sampai 3x. setelah itu
masukan x plant kedalam erlenmeyer/ botol kutur berisi media, tutup rapat, letakan di mesin shaker dan jaga suhu tetap stabil,
biarkan mesin shaker beputar hingga waktu yg ditentukan bisa hingga berbulan2 hingga muncul plp
lalu pindah ke media baru yg padat hingga siap masa aklim