Inti isi pokok kandungan surat Al-Kafirun
B. Arab
auliaseptiani9935
Pertanyaan
Inti isi pokok kandungan surat Al-Kafirun
2 Jawaban
-
1. Jawaban ILoveYou1231
Pembahasaan :
قُلْ يَاأَيُّهَا الْكَافِرُونَ 1
لآَأَعْبُدُ مَاتَعْبُدُونَ 2
3 وَلآَأَنتُمْ عَابِدُونَ مَآأَعْبُدُ
وَلآَأَنَا عَابِدُُ مَّاعَبَدتُّمْ 4
وَلآَأَنتُمْ عَابِدُونَ مَآأَعْبُدُ 5
لَكُمْ دِينُكُمْ وَلِيَ دِينِ 6
Artinya : Katakanlah, “Wahai orang-orang kafir! (1) Aku tidak akan menyembah apa yang kamu sembah. (2) Dan kamu bukanlah penyembah Tuhan yang aku sembah. (3) Dan aku tidak pernah menjadi penyembah apa yang kamu sembah, (4) Dan kamu tidak pernah menjadi penyembah Tuhan yang aku sembah. (5) Untukmu agamamu, dan untukkulah, agamaku”. (6) ( Qs. Al – Kafiruun : 1-6)
Dari surah Al – Kafirun yang telah dipaparkan diatas, terdapat beberapa isi kandungan yang tertuang di dalamnya, antara lain :
a) Pernyataan dan penegasan bahwa umat muslim tidak akan pernah menyembah seperti apa yang orang kafir sembah.
b) Pernyataan dan penegasan bahwa sesembahan umat muslim sangat berbeda dengan sesembahan orang kafir.
c) Penolakan atas permintaan orang kafir dalam mengajak umat muslim menyembah apa yang disembah orang kafir.
d) Ajakan toleransi dalam hal menghormati masing – masing ajaran agama dan kepercayaan yang berbeda.
e) Surah yang sengaja diulang – ulang ini merupakan penegasan dan pemutus harapan orang – orang kafir dalam mengajak orang – orang muslim menyembah apa yang ia sembah.
JADIKAN JAWABAN TERBAIK YAHH... :) -
2. Jawaban nuhaafrazahira
Pernyataan bahwa Tuhan yang di sembah nabi Muhammad Saw dan pengikutnya bukanlah yang di sembah oleh orang orang kafir, karena sifat keduanya berbeda