Biologi

Pertanyaan

asupan nutrisi yang tidak mengalami pencernaan adalah

1 Jawaban

  • Zat-zat makanan yang mengalami proses pencernaan adalah karbohidrat, protein, dan lemak Zat zat itu berupa senyawa organik .Karbohidrat (Polysacharida dirubah menjadi Glukosa , Lemak dirubah menjadi asam lemak dan Gliserol dan Protein menjadi Asam amino) Sebaliknya vitamin, unsur-unsur mineral, dan air tidak mengalami pencernaan oleh enzim , vitamin, unsur-unsur mineral, dan air langsung bisa diakses oleh darah di usus halus tanpa pencernaan kimiawi

Pertanyaan Lainnya