PPKn

Pertanyaan

Mengapa pembukaan UUD 1945 memiliki kedudukan yang lebih tinggi dari pasal-pasal?

2 Jawaban

  • karena uud 1945 sudah di seoakati sejak indonesia merdeka
  • Karena Kedudukan Pembukaan UUD 1945

    dalam hubungan dengan tertib hukum Indonesia, pembukaan UUD 1945 mempunyai kedudukan yang terpisah dari batang tubuh UUD 1945.
    dalam kedudukan sebagai pokok kaidah negara yang fundamental, pembukaan UUD 1945 mempunyai kedudukan lebih tinggi daripada batang tubuh UUD 1945.
    Pembukaan UUD 1945 merupakan tertib hukum tertinggi dan mempunyai kedudukan lebih tinggi dan terpisah daripada batang tubuh UUD 1945.
    Pembukaan merupakan pokok kaidah negara yang fundamental yang menentukan adanya UUD negara; jadi, yang merupakan sumber hukum dasar.
    pembukaan UUD 1945 yang berkedudukan sebagai pokok kaidah negara yang fundamental, mengandung pokok-pokok pikiran yang harus diciptakan atau diwujudkan dalam pasal-pasal UUD 1945

Pertanyaan Lainnya