B. Indonesia

Pertanyaan

Soal tentang mengidntifikasi informasi dalam teks eksplanasi

1 Jawaban

  • 1. Dibawah ini yang termasuk ke dalam struktur teks eksplanasi ialah …

    a. Abstraksi
    b. Tesis
    c. Argumentasi
    d. Pernyataan umum
    e. Koda

    2. Karakteristik atau ciri dari teks eksplanasi ialah …

    a. Isinya memuat fakta
    b. Muatannya didasarkan pada pendapat / opini
    c. Adanya langkah prosedur
    d. Memuat unsur kekonyolan
    e. Terdapat unsur persuasif di dalamnya

    3. Di dalam teks eksplanasi secara umum membahas tentang berbagai fenomena sebagai berikut, kecuali …

    a. Fenomena alam
    b. Fenomena sosial
    c. Fenomena ekonomi kerakyatan
    d. Fenomena kawin cerai artis
    e. Fenomena pendidikan

    4. Bagian akhir / penutup dari sebuah teks eskplanasi disebut sebagai …

    a. Reorientasi
    b. Koda
    c. Konklusi
    d. Krisis
    e. Interpretasi

    5. Di bawah ini yang tidak termasuk ke dalam isi dari sebuah teks eksplanasi adalah …

    a. kesimpulan / intisari dari gagasan yang dibahas
    b. konflik pada tokoh-tokoh dalam novel
    c. peryataan tantang topik yang sedang dibahas
    d. informasi yang didasarkan pada fakta berkaitan dengan topik
    e. generalisasi tentang topik yang sedang dibahas

Pertanyaan Lainnya