Sosiologi

Pertanyaan

coba anda jelaskan bagaimana peranan sosiologi dalam menyelesaikan masalah sosial

1 Jawaban

  • peran dan manfaat sosiologi 
    1. Mempelajari Interaksi Sosial agar terjadi dapat saling memahami fungsi masing-masing sebagai komponen sosial. . 
    2. Mempelajari Konflik Sosial dan cara mengatasinya. . 
    3. Menyadarkan bahwa semua merupakan bagian dari Masyarakat Multikultural, yang berbeda-beda, budaya,adat,keyakinan, ras/suku bangsa, latar belakang pendidikan, kemampuan ekonomi dll. . 
    4. Mengamati dan mempelajari Perubahan Sosial, dalam berbagai bidang kehidupan. 
    5. Penelitian Sosial mengenai fenomena yang terjadi di masyarakat untuk keperluan menyusun tatanan yang dapat diterima oleh semua komponen masyarakat.

Pertanyaan Lainnya