suatu barisan aritmatika memilikivsuku ke empat 46 dan suku ketujuh 61 tentukan suku ke 25
Matematika
neng129
Pertanyaan
suatu barisan aritmatika memilikivsuku ke empat 46 dan suku ketujuh 61 tentukan suku ke 25
1 Jawaban
-
1. Jawaban andri77
u4= 46
u7= 61
u25=....?
jwb:
u7-u4 = 61-46
(a+6b) - (a+3b) = 15
3b=15
b=15/3
b=5
substitusikan ke u4 atau u7
u4= 46
a+3b=46
a+ (3.5) = 46
a= 46 - 15
a = 31
masukan ke rumus
un = a+(n-1)b
u25 = 31 + (25-1)5
u25 = 31 + 24.5
u25 = 31 + 120
u25= 151