seorang penanggung jawab taman akan memberikan insentif kepada tukang kebun dan tukang sapu. jika uang sebesar Rp220.000,00 diberikan kepada 4 orang tukang kebu
Matematika
ikconfig
Pertanyaan
seorang penanggung jawab taman akan memberikan insentif kepada tukang kebun dan tukang sapu. jika uang sebesar Rp220.000,00 diberikan kepada 4 orang tukang kebun dan 2 orang tukang sapu dan uang insentif sebesar Rp140.000,00 diberikan kepada 3 orang tukang kebun dan seorang tukang sapu, maka uang insentif yang harus diberikan jika terdapat 2 orang tukang kebun dan seorang tukang sapu adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban fufutiensov2brh
Misal tukang kebun = x
tukang sapu = y
Berlaku persamaan
4x + 2y = 220000 .... Pers (1)
3x + y = 140000 ........Pers (2)
Eleminasikan Pers (1) dan (2)
Pers (1) dikali 1; Pers (2) dikali 2, maka didapat:
4x + 2y = 220000
6x + 2y = 280000
Kurangkan (Pers 2 - Pers 1), sehingga
2x = 60000
x = 30000
Substitusikan x=30000 ke Pers 1
4x + 2y = 220000
4. 30000 + 2y = 220000
120000 + 2y = 220000
2y= 220000-120000= 100000
y= 100000/2=50000
2x + y = 2. 30000 + 50000 = 110000
Jadi insentif untuk 2 tukang kebun dan seorang tukang sapu adalah Rp 110000, 00