Apa Yang Dimaksud Dengan Fragmen?
Seni
MamangSatrio09
Pertanyaan
Apa Yang Dimaksud Dengan Fragmen?
2 Jawaban
-
1. Jawaban AMANDAOKTAFIANI
cuplikan atau petikan sebuah cerita -
2. Jawaban Arizka22
Fragmen adalah istilah umum yang merujuk kepada hasil dari rasterisasi primtif suatu bagian dari keseluruhan. Dalam konteks karya seni, fragmen juga berarti cuplikan atau petikan sebuah cerita atau lakon utuh.