Dalam suatu acara pemilihan pengurus suatu partai politik tersedia 7 calon untuk menduduki jabatan sebagai ketua, wakil ketua, sekretaris, dan bendahara. Banyak
Matematika
friendtrip123
Pertanyaan
Dalam suatu acara pemilihan pengurus suatu partai politik tersedia 7 calon untuk menduduki jabatan sebagai ketua, wakil ketua, sekretaris, dan bendahara. Banyaknya cara yang digunakan agar tidak ada jabatan rangkap adalah ....
1 Jawaban
-
1. Jawaban beifu
1x2x3x4x5x6x7 / 1x2x3 = 4x5x6x7 = 840 cara