Banyaknya korespondensi satu - satu yang dapat dibuat dari himpunan K = {huruf vokal} dan L = {bilangan cacah antara 0 dan 6} adalah... A.60 B.80 C.120 D.150
Matematika
gfebriliantayun
Pertanyaan
Banyaknya korespondensi satu - satu yang dapat dibuat dari himpunan K = {huruf vokal} dan L = {bilangan cacah antara 0 dan 6} adalah...
A.60
B.80
C.120
D.150
A.60
B.80
C.120
D.150
1 Jawaban
-
1. Jawaban Angelahalimm
K={a,i,u,e,o}
L={1,2,3,4,5}
Karna anggota k dan l 5 jdi mencari korespondensi 1satu dengan cara dikalikan bilangan sebelum 5
Jdi korespondensi satu2=5×4×3×2×1= 120
Jdi jawabannya c