Sebutkan kunci utama membuat sebuah lemasan yang baik
Wirausaha
Sitijuley
Pertanyaan
Sebutkan kunci utama membuat sebuah lemasan yang baik
1 Jawaban
-
1. Jawaban Raaikey50
Kunci utama untuk mendesain sebuahkemasan yang baik adalah kemasan tersebut harus simple, unik, elegan, fungsional dan menciptakan respons emosional positif yang secara tidak langsung. Kemasan harus dapat menarik perhatian secara visual, emosional dan rasional. Sebuah desain kemasan yang bagusmemberikan sebuah nilai tambah terhadap produk yang dikemasnya. Menurut penelitian, dari seluruh kegiatan penginderaan manusia, 80 % adalah penginderaan melalui penglihatan atau kasatmata (visual).