Biologi

Pertanyaan

Jelaskan perbedaan cara kerja jaringan otot polos, otot rangka, dan otot jantung

1 Jawaban

  • OTOT POLOS tidak memiliki serat melintang. Berbentuk gelendong dan memiliki sebuah inti pada tiap selnya. Terdapat di kantung empedu, pembuluh darah, rahim, lambung, usus halus. Bekerja secara tidak sadar.
    OTOT LURIK tersusun atas serat-serat melintang yang mempunyai sisi terang dan gelap. Berbentuk silindris memanjang dan terdapat banyak inti sel. Bekerja secara sadar.
    OTOT JANTUNG karena hanya di temukan di jantung.

Pertanyaan Lainnya