PPKn

Pertanyaan

carilah soal tentang sistim hukum dan peradilan 20 soal

1 Jawaban

  • nih saya kasih lengkap :)
    1.   Siapa yang mengarang buku De Jure Belli ac Pacis (Perihal perang dan damai)……a.    Hugo de Groot    b. Prof. Dr. J.G. Starke               c. Prof.Dr.Mochtar K.    d. Wirjono P.     e. Soekarno

    2.   
    Apa maksud dari hukum Internasional menurut bahasa Indonesia…..
    a.    Hukum Internasional yang mengatur hubungan hukum antara warga negara di suatu negara.b.   Hukum Internasional yang mengatur negara satu dengan yang lain.c.    Hukum bangsa-bangsa, hukum antarbangsa, dan hukum antarnegara.d.   Hukum paling utama dan memiliki otoritas tertinggi.e.    Perjanjian yang harus di taati.

    3.   
    Hukum Internasional yang mengatur hubungan hukum antara warga negara di suatu negara dengan warga negara dari negara lain, termasuk arti dari…..
    a.    Hukum Publik    b. Hukum Perdata     c. Hukum Internasional    d. Hukum Material     e. Hukum Formal

    4.   
    Yang tidak termasuk Asas Hukum Internasional adalah…..
    a.    Teritorial     b. Kebangsaan      c. Vatican        d. Jus Cogenst      e. Kepentingan Umum

    5.   
    Apa prinsip-prinsip dari cara penyelesaian sengketa melalui kekerasan…….
    a.    Arbitrasi Internasional    b. Negoisasi    c. Mediasi     d. Konsiliasi     e. Reprisal

    6.   
    Apa penyebab sengketa Internasional, kecuali………….
    a.    Salah satu pihak tidak memenuhi kewajiban dalam perjanjian Internasional.b.   Perebutan sumber-sumber Ekonomi.c.    Intervensi terhadap kedaulatan negara lain.d.   Adanya perjanjian Internasional dari kedua belah pihak.e.    Perebutan pengaruh ekonomi, politik atau keamanan regional.

    7.   
    Setiap warga negara dimana pun berada, tetap mendapat perlakuan hukum dari negaranya, pernyataan tersebut menurut asas….
    a.    Kebangsaan    b. Teritorial    c. Pancasila    d. Kepentingan Umum     e. Demokrasi

    8.   
    FAO adalah badan khusus PBB yang bertanggung jawab di bidang….
    a.    Perburuhan Internasional    b. Pangan dan Pertanian     c. Kesehatan seluruh dunia     d. Ilmu Pengetahuan danKebudayaan   e. Dana Anak-anak Perserikatan Bangsa-bangsa

    9.   
    Negara apa yang sejarah arbitrasi modernnya yang diakui………
    a.    Indonesia dan Malaysia   b. Palestina dan Israel     c. Indonesia dan Belanda     d. Amerika Serikat dan Inggris   e.  Amerika Serikat dan Rusia

    10. Negara mana yang tidak memperebutkan masalah kepulauan Spratly’s dan Paracel di Laut Cina Selatan…..a. Filipina   b. Vietnam     c. RRC     d. Malaysia    e. Indonesia

    11. Manakah yang tidak termasuk subjek-subjek hukum Internasional…..a. Negara    b. Tahta Suci    c. PMI     d. Organisasi    e. Teritorial

    12. Organisasi apakah yang anggotanya didasarkan atas prinsip kedekatan wilayah seperti South Pasific Forum….a. Organisasi Internasional Publik    b. Organisasi Internasional Privat    c. Organisasi regional    d. Organisasi yang bersifat universal    e. Orang Perorangan

    13. Apa yang diputuskan Mahkamah Internasional dalam memutuskan suatu sengketa Internasional dalam pasal 38 Piagam MI……a. Perjanjian Internasional.b. Heterogenity, tingkat perekonomiannya serta budaya yang berbeda-beda.c. Prinsip Selektivitas.d. Ultimate necessity menyangkut berbagai aspek kehidupan Internasional.e. Prinsip Kedekatan wilayah.

    14. Manakah yang termasuk cara penyelesaian secara damai dalam metode penyelesaian sengketa Internasional…..a. Reprisal    b. Retorsi    c. Embargo     d. Intervensi    e. Arbitrasi Internasional

    15. Manakah yang termasuk perbedaan pokok antara Mahkamah dan Pengadilan Arbitrasi, kecuali…..a. Mahkamah memiliki panitera (register tetap)b. Mahkamah secara permanen merupakan sebuah pengadilan yang diatur dengan statuta.c. Proses peradilan dilakukan secara terbuka.d. Negara-negara diingatkan untuk mempertimbangkan penggunaan lebih besar kapasitas pencarian fakta.e. Mahkamah dapat dimasuki oleh semua negara untuk proses penyelesaian yudisial.

    16. Manakah yang tidak termasuk cara penyelesaian sengketa di luar pengadilan……a. Mediasi    b. Penyelesaian dibawah pengawasan PBB   c. Arbitrasi Internasional     d. Penemuan fakta  e. Penyelidikan

    17. MI adalah salah satu badan perlengkapan PBB yang berkedudukan di Den Haag. Ada berapa anggota yang terdiriatas ahli hukum terkemuka……a.    15 Orang hakim yang dipilih dari 15 negara.b.   18 Orang hakim yang dipilih dari 18 negara.c.    21 Orang hakim yang dipilih dari 21 negara.d.   24 Orang hakim yang dipilih dari 21 negara.e.    9 Orang hakim yang dipilih dari 9 negara.

    18. Manakah yang tidak termasuk dalam prosedur penyelesaian kasus HAM…..a. Pengaduan ditindak lanjuti dengan penyelidikan.b. Di bebaskan dari sanksi jika di temukan pelanggaran.c. Dilakukan proses peradilan sampai di jatuhkan sanksi.d. Sanksi di jatuhkan bila terbukti.e. Apabila terjadi pelanggaran, Pengaduan di laporkan ke komisi tinggi.

    19. Usaha mempertemukan keinginan pihak yang berselisih untuk penyelesaian masalah disebut…….a. Blokade   b. Ekstrateritorial    c. Konsiliasi    d. Konsolidasi     e. Konvensi

    20. Asas hukum Internasional yang melaksanakan hukum bagi semua orang dan semua barang yang ada di wilayahnyaadalah asas…….a.       Kebangsaan     b. Kenegaraan      c. Teritorial      d. Kepentingan Umum      e. Jus Cogenst

Pertanyaan Lainnya