Matematika

Pertanyaan

Bagaimana menghitung luas persegi.panjang yang panjangnya 17dm tingginya 14dm disampingnya ada setengah lingkaran

1 Jawaban

  • luas persegi panjang= P×L
    = 17×14
    = 238 dm

    luas setengah lingkaran= 1/2×π×r²
    = 1/2×22/7×7×7
    = 77 dm

    jadi luas seluruhnya= 238+77= 315 dm

Pertanyaan Lainnya