B. inggris

Pertanyaan

Dalam forum diskusi ini coba Anda share opini, pemahaman atau pendapat Anda bagaimana Synonym, Antonym, Homonym dan Hyponym memiliki peran dalam memahami suatu teks bacaan.

1 Jawaban

  • Synonym, antonym, homonym, dan hyponym merupakan bagian dari semantic. Lehrer (1974:1) mengatakan bahwa semantik adalah studi tentang makna.
    Hal ini berarti bahwa synonym, antonym, homonym, dan hyponym berperan dalam membantu kita untuk memahami makna kata.
    Jika makna kata demi kata, kalimat demi kalimat dalam suatu teks bacaan telah kita pahami, maka kita dapat memahami suatu bacaan tersebut secara mudah dan tepat.
    Meskipun pemahaman isi bacaan secara tepat tidak hanya bergantung pada kemampuan kita dalam memaknai kata (dalam hal ini berkaitan dengan synonym, antonym, homonym, dan hyponym), namun dengan mempelajari synonym, antonym, homonym, dan hyponym tentu kita akan lebih dimudahkan dalam memahami suatu bacaan.
    Kita juga akan terbantu dalam menyimpulkan kesuluruhan isi bacaan.
    #maaf klo slah jwbannya
    #semiga bermanfaat

Pertanyaan Lainnya