IPS

Pertanyaan

1. Sifat fisik yang dimiliki kepulauan Indonesia sebagai pengaruh letak geografisnya adalah....
A. Curah hujan merata di seluruh wila
yah
B. Tidk stabilnya lapisan" batuan
C. Pola angin yg berganti arah setenga
h tahun sekali
D. penyebaran hutan yg merata di selu
ruh wilayah

1 Jawaban

  • Kategori Soal: Georgrafi - Letak Geografis
    Kelas: 3 SMP / 9
    Pembahasan:

    Pengaruh letak geografis Indonesia, salah satunya adalah sebagai berikut:
    Secara fisik, dengan letak geografis tersebut Indonesia kemudian dilalui oleh angin monsoon atau muson. Angin ini berganti arah sebanyak dua kali di dalam satu tahun. Kehadiran angin muson ini membuat Indonesia hanya memiliki dua musim yakni penghujan dan kemarau. Maka dari itu jawaban yang paling cocok adalah yang C.

Pertanyaan Lainnya