Biologi

Pertanyaan

Mengapa rhizopoda ada penonjolan sitoplasma

1 Jawaban

  • Pseudopodia dapat muncul dari permukaan sel bagian mana saja. Sitoskeleton yang terdiri atas mikrotubul dan mikrofilamen berperan dalam pergerakan pseudopodia. Pada saat bergerak, Rhizopoda menjulurkan pseudopodia dan mengaitkan ujungnya, kemudian sitoplasma akan lebih banyak mengalir ke pseudopodia. Bentuk pseudopodia ada yang tebal membulat atau tipis meruncing.

Pertanyaan Lainnya