Matematika

Pertanyaan

sebuah cetakan kue berbentuk tabung mempunyai volume 1570cmkubik dan diameter 20 cm berapa cm tinggi cetakan tersebut

1 Jawaban

  • Rumus Tabung
    V = pi × r × r × t
    Dik :
    V= 1570 cm2
    R= 20: 2 = 10
    jawab:
    1570 = 3.14 × 10 × 10 × t
    1570 = 314 × t
    t= 1570 / 314
    t = 5 cm

Pertanyaan Lainnya