Matematika

Pertanyaan

Dari 88 laki-laki dan 64 anak perempuan seluruhnya akan dikelompokkan sehingga banyak anggota-anggota dari tiap-tiap kelompok laki2 maupun perempuan sama banyaknya .hitunglah banyak kelompok anak2 laki2 dan kelompok anak perempuan dengan banyak anak pada tiap2 kelompok maksimal
Tolong jawab dengan benar dengan caranya!

1 Jawaban

  • Cari FPB
    88 = 8 x 11 = 2³ x 11
    64 = 2⁶

    FPB = 2³ = 8

    masing2 kelompok berjumlah 8 anak laki2 dan 8 anak perempuan

    Banyak kelompok laki= 88 : 8 = 11 kelompok
    Banyak kelompok perempuan = 64 : 8 = 8 kelompok

Pertanyaan Lainnya