Kimia

Pertanyaan

koefisien batang aluminium pada suhu 30°C memiliki panjang 800 cm.jika mulai panjang aluminium 19×10^-6/°C dan suhu dinaikkan menjadi 90°C,pertambahan panjang aluminium sebesar...
a.0,009120m
b.0,09120m
c.0,9120m
d.9,120m
pakai cara juga thks!

1 Jawaban

  • ∆T = 90-30 = 60°
    α = 19×10⁻⁶
    Lo = 800 cm

    ∆L = α . Lo . ∆T
    ∆L = 19×10⁻⁶ . 800 . 60
    ∆L = 912000×10⁻⁶
    ∆L = 0,912 cm

    0,912 cm = m
    0,912 ÷ 100 = 0,009120 meter (a)

Pertanyaan Lainnya