penyebab rendahnya tingkat pendidikan aspek geografis, ekonomi, sosial, budaya
IPS
nurilkz
Pertanyaan
penyebab rendahnya tingkat pendidikan aspek geografis, ekonomi, sosial, budaya
1 Jawaban
-
1. Jawaban laraswijiati1
Penyebab rendahnya tingkat pendidikan karena factor budaya antara lain) Kurangnya kesadaran penduduk akan pentingnya pendidikan,sehingga mereka tidak perlu sekolah terlalu tinggi (khususnya untuk anakperempuan) keterbelakangan budaya dan pandangan hidup masyarakat terhadap pentingnya pendidikan. tingkat pendidikannya tidah penting ,yang penting hanyalah keterampilan