Matematika

Pertanyaan

#Matematika SPL3V

Jika Ahmad dan Ridwan bekerja bersama sama dapat menyelesaikan pekerjaan selama 8 hari. Jika Ridwan dan Yusuf bersama sam dapat menyelesaikan pekerjaan 6 hari. Jika Ahmad dan Yusuf bekerja bersama sama dapat menyelesaikan pekerjaan itu selama 4,8 hari. Dalam berapa harikah mereka dpat menyelesaikan pekerjaan itu jika mereka bekerja sendiri sendiri?

[jawaban harus pakai cara ya, tolong dijelaskan detail, terimakasi]

1 Jawaban

  • Pertama, kita misalkan dulu ahmad = a, ridwan = b, yusuf =c
    Sesudah itu kita buat persamaannya
    (karena ini waktu, maka berbanding terbalik)
    Lalu dari persamaan 1 kita buat persamaan 4
    Sesudah itu masukan persamaan 4 ke persamaan 3 untuk mendapatkan persamaan 5
    Eliminasi persamaan 2 dan 5 untuk mendapatkan nilai c
    Substitusi nilai c ke persamaan 2 untuk mendapatkan nilai b
    Substitusi nilai b ke persamaan 4 untuk mendapatkan nilai a
    Gambar lampiran jawaban rich8921

Pertanyaan Lainnya