B. Indonesia

Pertanyaan

Contoh cerita bentuk narasi,deskripsi,eksposisi,agrumentasi,dan,persuasi

1 Jawaban

  • Narasi
    -Pada suatu saat ada seorang gadis yang terjatuh dari sepeda,kakinya terluka dan kepalanya terbentur trotoar.Ada seorang laki-laki yang menemukannya dan membawa gadis tersebut ke rumah sakit.Setelah gadis itu sadar,gadis itu bertanya kepada dokter siapa yang menolongnya,dokter itu menjawab bahwa ada laki-laki yang menolongnya.Akhirnya gadis itu ingin bertemu dengan laki laki itu.Setelah bertemu,ternyata laki laki itu adalah teman semasa SMA.Akhirnya ia dan laki laki itu menjadi sahabat yang setia.

    Deskripsi
    -Ada seorang mahasiswa yang ingin kuliah di Fakultas Seni dan Desain,tetapi dia belum tau apa jurusan yang akan dia incar karena belum tau apa aja jurusan yang ada di fakultas tersebut.Setelah dia mencari di internet,dia tau bahwa di Fakultas Seni dan Desain ada jurusan Seni Rupa,jurusan Desain Komunikasi Visual,dan jurusan Desain produk industri.Tetapi dia menyukai Jurusan Seni Rupa,jurusan yang mempelajari cara membuat karya seni murni dengan tujuan estetik.Pada semester 6,ada pilihan keilmuan yaitu Dwimatra dan Trimatra.

    Eksposisi
    -Indonesia adalah negara nomor satu yang menempati posisi sebagai perokok berat yang terbanyak.Di Indonesia banyak terjadi kematian akibat merokok.Hal tersebut tidak boleh dibiarkan begitu saja karena Indonesia mempunyai tujuan untuk mensejahterakan dan memastikan rakyatnya aman dari penyakit.Contohnya seperti pria asal Balikpapan yang meninggal akibat kanker tenggorokan yang dideritanya.Namanya Roby,dia merupakan perokok berat yang terlalu sering merokok dan akhirnya dia menderita kanker tenggorokan.Setelah dia dirawat intensif,dia meninggal karena penyakitnya.Dari contoh tersebut dapat disimpulkan bahwa rokok perlahan lahan akan membunuh siapa saja yang mengisap san yang terisap asap rokoknya.Oleh karena itu jangan pernah merokok.

    Argumentasi
    - Indonesia adalah negara nomor satu yang menempati posisi sebagai perokok berat yang terbanyak.Di Indonesia banyak terjadi kematian akibat merokok.Hal tersebut tidak boleh dibiarkan begitu saja karena Indonesia mempunyai tujuan untuk mensejahterakan dan memastikan rakyatnya aman dari penyakit.Contohnya seperti pria asal Balikpapan yang meninggal akibat kanker tenggorokan yang dideritanya.Namanya Roby,dia merupakan perokok berat yang terlalu sering merokok dan akhirnya dia menderita kanker tenggorokan.Setelah dia dirawat intensif,dia meninggal karena penyakitnya.Dari contoh tersebut dapat disimpulkan bahwa rokok perlahan lahan akan membunuh siapa saja yang mengisap san yang terisap asap rokoknya.Oleh karena itu jangan pernah merokok.

    Persuasi
    -Ada seorang mahasiswa yang IPKnya rendah dan akhirnya dia harus ngulang mata kuliah,tetapi dia tidak tau caranya.Akhirnya ada seorang dosen yang menyarankan untuk ikut semester pendek untuk memperbaiki nilainya.Pada liburan akhir semester,dia selalu mengikuti semester pendek,belajar sungguh sungguh,dan tidak lupa berdoa agar mendapatkan nilai yang terbaik.Akhirnya dia lulus dengan nilai dan IPK yang memuaskan.

Pertanyaan Lainnya