Biologi

Pertanyaan

apa itu jamur cortinarius

1 Jawaban

  • jamur cortinarius adalah salah satu jamur yang berbahaya yang berbentuk payunh dengan tangkai berwarna putih kecoklatan yang banyak di temukan di tumpukan daun atau tanah yang berhumus.

Pertanyaan Lainnya