Matematika

Pertanyaan

sebuah pesawat terbang memiliki tempat duduk tidak lebih dari 30 orang untuk kelas utama dan kelas ekonomi. Di kelas utama, setiap penumpang hanya dapat membawa bagasi sebesar 90kg. sedangkan dikelas ekonomi 45kg. kapasitas pesawat terbang untuk bagasi adalah 1.800kg. harga tiket kelas utama Rp. 800 dan kelas ekonomi Rp. 600.000. pendapatan maksimum yang dapat diperoleh perusahan penerbangan tersebut adalah?

1 Jawaban

  • diketahui :
    utama (u) = 90 kg = 800.000
    ekonomi (e) = 45kg = 600.000

    maksimal kapasitas pesawat = 1.800 kg;

    pertanyaan : berapa keuntungan maksimum jika maksimal kapasitas pesawat 1.800kg?

    jawaban

    secara sekilas di dalam soal sebenarnya terlihat bahwa jika memaksimalkan penumpang ekonomi, keuntungan lebih maksimal. Kenapa?

    1 penumpang kelas utama = 90 kg = 800.000
    1 penumpang kelas ekonomi = 45kg = 600.000

    jika kita samakan berat bagasinya, menjadi

    1 penumpang kelas utama = 90 kg = 800.000
    2 penumpang kelas ekonomi = 90kg = 1.200.000

    Dari pernyataan diatas, terlihat bahwa dengan berat yg sama, 2 penumpang kelas ekonomi lebih menguntungkan.

    so, berapa berapa keuntungan maksimum jika maksimal kapasitas pesawat 1.800kg?

    1.800 kg / 90 kg = 200;
    keuntungan maks = 200 x 1.200.000 = 240.000.000.

    semoga terjawab

Pertanyaan Lainnya