Matematika

Pertanyaan

nilai rata rata suatu kelas yang terdiri dari 45 siswa adalah 6,5 jika 3 orang dalam kelas tersebut keluar ,nilai rata ratanya menjadi 6,4 berapakah nilai rata rata 3 orang yang keluar tersebut?

2 Jawaban

  • Xgab = ((6,5 × 45) - (6,4 × 42)) : 3 = (292,5 - 268,8) : 3 = 23,7 : 3 = 7,9
    jd nilai rata-rata 3 orang yg keluar 7,9
  • Jumlah nilai 45 org = 45 × 6,5 = 292,5
    Nilai rata-rata 42 org = 6,4
    Jumlah nilai 42 org = 6,4 × 42 = 268,8

    Nilai rata² 3 org tersebut
    = (jumlah nilai 45 org - jumlah nilai 42 org) : 3
    = (292,5 - 268,8) : 3
    = 23,7 : 3
    = 7,9

    (Maaf klo salah)

Pertanyaan Lainnya